Tepat hari sabtu tanggal 23 Juni 2012, Kami Kelompok Studi Ilmiah FP UNS mengadakan Kegiatan Jalan -Jalan Ilmiah yang diadakan oleh Bidang Keilmiahan Divisi Ristek. Kegiatan Jalan-Jalan Ilmiah kali ini berkunjung ke GKSI di boyolali. Apa itu GKSI? Milk Treatment Boyolali yang kepanjangan dari Gabungan Koperasi Susu Indonesia yang bertempat di desa Winong Boyolali – Jawa Tengah. Pada kunjungan kali ini di ikuti oleh 15 anggota pengurus KSI yang setiap bidang sudah terwakili dan berangkat tepat jam 08.00 WIB dari Fakultas Pertanian UNS menuju GKSI boyolali yang memakan waktu sekitar 1 jam perjalanan. Setelah disana kami bertemu dengan manajer sekaligus Penasihat GKSI yaitu bapak Reban dan Bapak Ir. H. Widayat Daryono dan kami di sana diskusi dengan Bapak Reban dan Bapak Hidayat tentang profil GKSI dan kegiatan GKSI sendiri serta bagaimana proses pengolahan susu dari hulu sampai hilir. Tujuan KSI melakukan kunjungan ke GKSI boyolali untuk mencari ilmu tentang proses pengolahan susu yang
Blog Resmi Kelompok Studi Ilmiah (KSI) Fakultas Pertanian Universitas Sebelas Maret Surakarta