Penjelasan mengenai cara pembuatan Mikro Organisme Lokal (MOL), seperti MOL nasi, MOL buah-buahan dan lain-lain. Berikut ini adalah cara pembuatan MOL yang sudah dipraktekkan oleh beberapa petani di Purbalingga, Jawa Tengah. Sebelumnya, perlu diketahui mikroba berfungsi untuk menguraikan bahan organik dan mineral dalam tanah agar siap diserap tanaman. Karena itu mikroba sangat penting untuk memperbaiki tanah. Untuk memperbaiki tanah harus memperbaiki mikroba lokalnya. Mikroba tersebut bisa didapat dari rumpun bambu. Mikroba di bawah rumpun bambu paling baik untuk memperbaiki tanah, akar bambu mengeluarkan zat manis. Kita dapat mengambil atau menangkap mikro tersebut dengan nasi. Berikut ini cara-caranya membuat mikroba, Pertama Mikroba 1. Cara membuatnya: Masukan nasi dalam wadah (ketebalan kemudian tutup dengan kain atau kertas); Tanam wadah di bawah rumpun bambu kurang selama 3 hari; Bila sudah 3 hari mikroba sudah jadi; Mikroba ini dapat langsung digunakan de
Blog Resmi Kelompok Studi Ilmiah (KSI) Fakultas Pertanian Universitas Sebelas Maret Surakarta